APBN diatur dalam perundang-undangan, salah satu undang-undang yang mengatur tentang APBN tahun 2020 adalah…. ~ sekolahmuonline.com
APBN diatur dalam perundang-undangan, salah satu undang-undang yang mengatur tentang APBN tahun 2020 adalah…. ~ sekolahmuonline.com. Pembaca Sekolahmuonline, berikut ini Sekolahmuonline sajikan Salah satu Contoh Soal Pilihan Ganda mata pelajaran Ekonomi Kelas 11 Bab APBN dan APBD lengkap dengan kunci jawaban dan pembahasannya.
Ekonomi Kelas 11 Bab APBN dan APBD mencakup tiga Kegiatan Pembelajaran.
- Kegiatan Pembelajaran Pertama: Pengertian , Fungsi , Tujuan dan Mekanisme Penyusunan APBN
- Kegiatan Pembelajaran Kedua: Komponen Penerimaan dan Belanja Negara , Pengaruh APBN pada pembangunan Ekonomi
- Kegiatan Pembelajaran Ketiga: Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD)
APBN diatur dalam perundang-undangan, salah satu undang-undang yang mengatur tentang APBN tahun 2020 adalah….
A. UU No. 14 Tahun 2019
B. UU No. 20 Tahun 2019
C. UU No. 4 Tahun 2020
D. UU No. 11 Tahun 2020
E. UU No. 20 Tahun 2020
Jawaban: B
Pembahasan:
Anggaran Pendapatan Belanja Nasional (APBN) merupakan salah satu perwujudan pasal 23 Undang-Undang Dasar 1945 dan diatur dalam Undang-undang Nomor 20 Tahun 2019. Pengertian ini dijabarkan secara luas sebagai daftar yang merinci segala pendapatan dan pengeluaran suatu negara dalam satu periode.
Demikian postingan Sekolahmuonline yang menyajikan salah satu Contoh Soal Kelas 11 Bab APBN dan APBD. Semoga bermanfaat. Silakan baca-baca postingan Sekolahmuonline yang lainnya.
Selengkapnya soal bab ini baca:
- Soal Pilihan Ganda Ekonomi Kelas 11 Bab APBN dan APBD ~ sekolahmuonline.com