Soal Pilihan Ganda + Jawabannya Sejarah Kelas 12 Bab 2 Perkembangan Iptek dalam Era Globalisasi ~ sekolahmuonline.com
Soal Pilihan Ganda + Jawabannya Sejarah Kelas 12 Bab 2 Perkembangan Iptek dalam Era Globalisasi ~ sekolahmuonline.com. Pembaca Sekolahmuonline, berikut ini kami sajikan soal pilihan ganda mata pelajaran Sejarah Kelas XII Bab 2 yang membahas tentang Perkembangan Iptek dalam Era Globalisasi lengkap dengan Kunci Jawabannya.
Soal Sejarah Kelas 12:
- 40 Soal Pilihan Ganda + Jawabannya Sejarah Kelas 12 Bab 1 Respon Internasional Terhadap Proklamasi Kemerdekaan Indonesia
- Soal Essay Sejarah Kelas 12 Bab 1 Respon Internasional Terhadap Proklamasi Kemerdekaan Indonesia
- Soal Pilihan Ganda + Jawabannya Sejarah Kelas 12 Bab 2 Perkembangan Iptek dalam Era Globalisasi
- 50 Soal Pilihan Ganda + Jawabannya Sejarah Kelas 12 Bab 3 Peran Aktif Bangsa Indonesia pada masa Perang Dingin
- Soal Pilihan Ganda dan Essay Sejarah Kelas 12 Bab 4 Organisasi Regional dan Global dan Pengaruhnya Terhadap Bangsa Indonesia
- 50 Soal Pilihan Ganda + Jawabannya Sejarah Kelas 12 Bab 5 Sejarah Kontemporer Dunia
- Soal Pilihan Ganda + Essay Sejarah Kelas 12 Bab 6 Konflik-konflik di Berbagai Belahan Dunia
Sejarah Kelas 12 Bab 2 Perkembangan Iptek dalam Era Globalisasi membahas dua Kegiatan Pembelajaran. Kegiatan Pembelajaran Pertama tentang Perkembangan Teknologi Luar Angkasa dan Persenjataan. Kegiatan Pembelajaran Kedua tentang Perkembangan Teknologi Komunikasi Informasi dan Teknologi Transportasi.
Nah berikut ini soal Sejarah Kelas 12 Bab 2 yang kami himpun dari Modul PJJ Sejarah Kelas 12.
Oh ya, untuk Anda yang ketinggalan membaca Soal Sejarah Kelas 12 Bab 1, dapat membaca dan mempelajari sendiri pada postingan Sekolahmuonline yang berjudul:
- 40 Soal Pilihan Ganda + Jawabannya Sejarah Kelas 12 Bab 1 Respon Internasional Terhadap Proklamasi Kemerdekaan Indonesia (Klik saja judul berwarna biru ini. Nanti diarahkan ke soal tersebut)
Soal Sejarah Kelas XII Bab 2 Perkembangan Iptek dalam Era Globalisasi dan Kunci Jawabannya
Jawablah soal-soal berikut ini dengan memilih huruf A, B, C, D, atau E pada jawaban yang benar dan tepat!
1. Pada tanggal 4 Oktober 1957 Uni Soviet meluncurkan satelit pertama di dunia yang diberi nama …
A. Apollo
B. Challanger
C. Sputnik I
D. Lunik I
E. Explorer I
Jawaban: C
Sputnik I merupakan satelit milik Uni Soviet yang berhasil diluncurkan pertama kali ke luar angkasa
2. Pada tanggal 17 Juli 1969 Amerika Serikat berhasil mendaratkan manusia pertama di bulan menggunakan satelit Apollo-11. Manusia pertama yang berhasil mendarat di Bulan adalah …
A. Thomas Alfa Edison
B. Neil Amstrong
C. Yuri Gagarin
D. Wernher Von Braun
E. Edwin Adrin
Jawaban: B
3. Perhatikan data di bawah ini
1) Meluncurkan satelit LAPAN A2
2) Meluncurkan satelit LAPAN A3
3) Stasiun Luar Angkasa Internasional (ISS)
4) Meluncurkan SKSD Palapa
5) Meluncurkan LAPAN A1
Berdasarkan data di atas prestasi Indonesia di bidang antariksa adalah …
A. 1, 2, 3
B. 2, 3, 4
C. 1, 3, 5
D. 1, 2, 5
E. 3, 4, 5
Jawaban: D
Prestasi Indonesia dalam program Antariksa adalah :
1) Meluncurkan satelit LAPAN A2
2) Meluncurkan satelit LAPAN A3
3) Meluncurkan SKSD Palapa
4) Meluncurkan LAPAN A1
4. Sistem pertahanan parit dalam Perang Dunia I dapat dipatahkan dengan penemuan kendaran tempur yaitu …
A. Panser
B. Tank
C. Meriam
D. Helikopter
E. Senapan mesin
Jawaban: D
Tank merupakan kendaraan tempur lapis baja yang mampu menembus pertahanan parit selama Perang Dunia I
5. Kapal selam menjadi senjata mematikan selama PD I yang mampu menenggelamkan banyak kapal perang musuh. Negara yang mengembangkan Kapal selam dalam PD I adalah …
A. Italia
B. Jerman
C. Inggris
D. Belanda
E. Jepang
Jawaban: B
Jerman mengembangkan Kapal Selam dengan nama U-Boat selama Perang Dunia I
6. Radio pada awalnya digunakan oleh para pelaut untuk mengirimkan pesan telegram menggunakan kode morse kepada stasiun operator di daratan. Tokoh penemu radio adalah …
A. Alaxander Graham Bell
B. Guglielmo Marconi
C. James Watt
D. Wilbur Wright
E. Thomas Alfa Edison
Jawaban: B
Guglielmo Marconi adalah pencipta teknologi komunikasi radio
7. Hand Phone merupakan alat komunikasi yang ditemukan oleh …
A. Martin Cooper
B. Alaxander Graham Bell
C. Guglielmo Marconi
D. James Watt
E. Tesla
Jawaban: A
Martin Cooper adalah pencipta alata telekomunikasi Hand Phone (HP)
8. Zaman modern yang ditandai dengan perkembangan IPTEK, di Eropa dimulai dengan adanya …
A. peradaban Yunani-Romawi
B. Renaissance
C. Penerjemahan
D. Revolusi Industri
E. Aufklarung
Jawaban: D
Revolusi Industri menandai dimulainya abad modern dengan penemuan-penemuan dan perkembangan IPTEK
9. Pencipta kereta api uap pertama di dunia adalah …
A. Richard Trevithick
B. Wilbur Wright
C. Thomas Alfa Edison
D. Ferdinan Von Zeppelin
E. Tesla
Jawaban: A
Richard Trevithick merupakan tokoh pencipta Kereta Api uap yang pertama
10. Kereta api cepat pertama dikembangkan oleh Jepang tahun 1964 dengan nama …
A. Shinkansen
B. Shanghai Maglev
C. Talgo
D. Alstom Euroduplex
E. Shuriken
Jawaban: A
Kereta Api cepat pertama yang dibuat oleh Jepang diberi nama Shinkansen
11. Perhatikan informasi berikut
1) Melakukan transaksi keuangan melalui ATM dan e-banking
2) Pemanfaatan jaringan komunikasi oleh pembajak
3) Mengikuti kuliah dengan sistem kelas online
4) Melakukan perdagangan ilegal dengan memanfaatkan internet
5) Berpindah dari satu kota ke kota berikutnya hanya dalam hitungan jam
Dampak positif dari revolusi teknologi ditunjukkan oleh nomor ...
A. 1), 2), dan 3)
B. 1), 3), dan 5)
C. 2), 3), dan 4)
D. 2), 3), dan 5)
E. 3), 4), dan 5)
Jawaban: B
12. Perhatikan hal-hal berikut
1) Peluncuran wahana ruang angkasa yang pertama pada Oktober 1957
2) Peluncuran wahana ruang angkasa sepanjang tahun 1950-1960an
3) Keberhasilan Yuri Gagarin mengorbit bumi pada 1961
4) Pembangunan distrik nuklir di beberapa negara
Informasi yang menunjukkan perkembangan persenjataan dan ruang angkasa pada masa Perang Dingin adalah...
A. 1) dan 2)
B. 1) dan 3)
C. 2) dan 3)
D. 2) dan 4)
E. 3) dan 4)
Jawaban: B
13. Proyek Manhattan adalah proyek riset yang dikembangkan oleh ....
A. Inggris dan India
B. Uni Soviet dan Tiongkok
C. Amerika Serikat dan Inggris
D. Amerika Serikat dan Belanda
E. Uni Soviet dan Amerika Serikat
Jawaban: C
14. Igor Sikorsky, salah satu ahli yang dilibatkan dalam proyek Manhattan berhasil menciptakan ...
A. Roket untuk kepentingan perang Jerman
B. Helikopter untuk kepentingan perang
C. Bom Atom untuk menghentikan perlawanan Jepang
D. Bom Hidrogen
E. Peluru kendali atau rudal balistik
Jawaban: B
15. Informasi yang tepat terkait adanya perkembangan persenjataan nuklir masa Perang
Dingin adalah ...
A. Terjadinya ledakan reaktor nuklir di Chernobly pada 26 April 1986
B. Amerika Serikat berhasil mengembangkan pembuatan bom hydrogen
C. Amerika Serikat membangun instalasi senjata nuklir di Kuba pasca revolusi Kuba
D. Pembentukan Atomic Energy Commission oleh Uni Soviet untuk mengawasi perkembangan persenjataan milik Amerika Serikat
E. Amerika Serikat dan Uni Soviet berada pada kedudukan yang seimbang di dalam pengembangan senjata nuklirnya sekitar tahun 1975.
Jawaban: B
16. Perhatikan informasi berikut
1) Robert Stephenson, insinyur Inggris mengembangkan Roket
2) Lokomotif uap dikembangkan oleh Richard Trevithick
3) Lokomotif listrik muncul sebagai alternatif yang lebih efesien dari lokomotif uap dan tenaga diesel listrik
4) Rudolf Diesel memperkenalkan mesin diesel
Urutan yang benar dalam perkembangan kereta api di dunia adalah ...
A. 1-2-3-4
B. 1-3-2-4
C. 2-3-1-4
D. 2-1-4-3
E. 4-3-2-1
Jawaban: D
17. Pemikiran yang melandasi pengembangan pesawat ulang alik adalah ...
A. Efesiensi biaya
B. Keselamatan angkasawan lebih terjaga
C. Lebih mudah dikontrol dan diawasi
D. Efesiensi energy
E. Resiko kecelakaan lebih rendah
Jawaban: A
18. Pengaruh negatif perkembangan teknologi dalam bidang ekonomi dan industri adalah ...
A. Meningkatnya angka pengangguran karena tenaga kerja digantikan mesin
B. Upaya pemenuhan keinginan material menjadi lebih mudah
C. Pesatnya arah informasi di bidang perdagangan, khususnya perdagangan barang
D. Perusahaan dapat menghasilkan barang dalam waktu singkat
E. Munculnya kelas menengah baru
Jawaban: A
19. Pengaruh negatif perkembangan teknologi dalam bidang informasi dan komunikasi adalah ...
A. Arus informasi lebih cepat menyebar
B. Penggunaan internet untuk pendidikan
C. Komunikasi dapat dilakukan tanpa harus bertatap muka
D. Upaya peretasan data-data penting negara oleh oknum yang sulit diidentifikasi
E. Penggunaan e-banking yang memungkinkan nasabah melakukan transaksi tanpa harus datang ke bank
Jawaban: D
20. Iptek memiliki pengaruh positif dan negatif dalam berbagai bidang kehidupan. Dampak negatif dari pemanfatan iptek dalam bidang komunikasi dan informasi adalah …
A. Mendekatkan kerabat yang jauh
B. Menimbulkan banyak kerusakan
C. Mengurangi kepedulian sosial
D. Menurunkan pengaruh budaya tradisional
E. Mempermudah mendapatkan infromasi
Jawaban: C
Demikian postingan Sekolahmuonline yang menyajikan Soal Pilihan Ganda mata pelajaran Sejarah Kelas 12 Bab 2 Perkembangan Iptek dalam Era Globalisasi lengkap dengan Kunci Jawabannya. Semoga bermanfaat. Silahkan baca postingan-postingan Sekolahmuonline lainnya.
Kepoin dan baca serta pelajari juga:
- 40 Soal Pilihan Ganda + Jawabannya Sejarah Kelas 12 Bab 1 Respon Internasional Terhadap Proklamasi Kemerdekaan Indonesia (Klik saja judul berwarna biru ini. Nanti diarahkan ke soal tersebut)
Lengkap Soal dan Rangkuman Sejarah Kelas 12 Semua Bab silahkan baca dan pelajari:
Soal Sejarah Kelas 12:
- 40 Soal Pilihan Ganda + Jawabannya Sejarah Kelas 12 Bab 1 Respon Internasional Terhadap Proklamasi Kemerdekaan Indonesia
- Soal Essay Sejarah Kelas 12 Bab 1 Respon Internasional Terhadap Proklamasi Kemerdekaan Indonesia
- Soal Pilihan Ganda + Jawabannya Sejarah Kelas 12 Bab 2 Perkembangan Iptek dalam Era Globalisasi
- 50 Soal Pilihan Ganda + Jawabannya Sejarah Kelas 12 Bab 3 Peran Aktif Bangsa Indonesia pada masa Perang Dingin
- Soal Pilihan Ganda dan Essay Sejarah Kelas 12 Bab 4 Organisasi Regional dan Global dan Pengaruhnya Terhadap Bangsa Indonesia
- 50 Soal Pilihan Ganda + Jawabannya Sejarah Kelas 12 Bab 5 Sejarah Kontemporer Dunia
- Soal Pilihan Ganda + Essay Sejarah Kelas 12 Bab 6 Konflik-konflik di Berbagai Belahan Dunia
Rangkuman Sejarah Kelas 12:
- Rangkuman Sejarah Kelas 12 Bab 1 Respon Internasional Terhadap Proklamasi Kemerdekaan Indonesia
- Rangkuman Sejarah Kelas 12 Bab 2 Perkembangan Iptek dalam Era Globalisasi
- Rangkuman Sejarah Kelas 12 Bab 3 Peran Aktif Bangsa Indonesia pada masa Perang Dingin
- Rangkuman Sejarah Kelas 12 Bab 4 Organisasi Regional dan Global dan Pengaruhnya Terhadap Bangsa Indonesia
- Rangkuman Sejarah Kelas 12 Bab 5 Sejarah Kontemporer Dunia
- Rangkuman Sejarah Kelas 12 Bab 6 Konflik-konflik di Berbagai Belahan Dunia